Lembaga Pengabdian Masyarakat

Kamis, 28 Juli 2011

Informasi Pengiriman Guru Tugas PP Terpadu Al-Yasini

TERIMA KASIH Kami Ucapkan kepada segenap ketua atau pengasuh di lembaga pendidikan (melalui Penanggungjawab Guru Tugas / PJGT) yang telah mempercayakan PP Terpadu Al-Yasini untuk menjadikan santri lulusan Madrasah Salafiyah sebagai Guru Tugas di lembaga masing-masing. Bagi segenap ketua atau pengasuh di lembaga pendidikan yang menginginkan adanya pengiriman guru tugas, diharapkan mengirimkan biodata madrasah atau pondok pesantren ke alamat kami:


PONDOK PESANTREN TERPADU AL-YASINI
LEMBAGA PENGABDIAN MASYARAKAT (LPM)
Jl Pesantren, Areng-areng Wonorejo 67173 / Ngabar Kraton 67151 Pasuruan Jawa Timur
Telp. (0343) 4883783, 085790908029, Email: achfaz@yahoo.com

Kamis, 14 Juli 2011

SERAH TERIMA & PEMBEKALAN GURU TUGAS

PEMBERITAHUAN ACARA GURU TUGAS
PONDOK PESANTREN TERPADU AL-YASINI PASURUAN JAWA TIMUR

       Bagi Segenap Santri PP Terpadu Al-Yasini yang sedang melaksanakan Tugasnya sebagai GT, bahwasannya agenda Lembaga Pengabdian Masyarakat dilaksanakan pada:
Hari         : Jum'at
Tanggal    : 20 Sya'ban 1432 H.
Tempat    : Gedung Yayasan Lt. 2
                  Areng-areng Wonorejo 67173/Ngabar Kraton 67151  
                  Pasuruan Jawa Timur Indonesia
Acara      :
              1. Rapat PJGT (Jam 08.00-10.00 WIB)
                  * Pembukaan
                  * Sambutan-sambutan
                  * Laporan-laporan
                  * Sharing
                  * Penutup
              2. Serah terima Guru Tugas (Jam 14.00-Selesai)
                  * Pembukaan
                  * Sambutan-sambutan
                  * Serah Terima
                  * Penyerahan Sertifikat kepada PJGT
                  * Penutup

Terima Kasih.

Pasuruan, 05 Juli 2011
Ketua LPM,
Ach. Subadar Syufa'at Karnawiy


NB:
1. Acara Pembekalan Calon Guru Tugas dilaksanakan setelah acara Serah Terima (21 Sya'ban 1432  hingga selesai).
2. Jadwal Kegiatan bisa didownload disini

Contact Person:
085790908029   : Ach. Subadar Syufa'at Karnawiy